top of page
Aplikasi Inventory Contol dg Visual FoxPro oleh Haer Talib

Membuat Aplikasi Inventory Control dengan MS Visual FoxPro 7

Penerbit: PT Elex Media Komputindo (Gramedia Group)
Jakarta, 2003

Buku ini membahas pembuatan aplikasi Inventory Control menggunakan MS Visual FoxPro 7.

​

Program Inventory Control (bernama Inventor) dapat digunakan sebagai Program Kasir di toko retail seperti minimarket atau toko koperasi dengan banyak terminal kasir dan komputer admin / gudang.

​

Aplikasi meliputi:

  • Program Kasir / Input Penjualan

  • Modul Pembelian (penerimaan barang)

  • Modul Koreksi Stok

  • Pengelolaan Data Master (Pelanggan, Supplier, dll)

  • Proses Update Stock (menggunakan metode batch update).

  • Modul-modul informasi penjualan, transaksi pelanggan, dll.

  • Modul-modul utility (Backup/Restore, Data Maintenance, dll).

​

Saat ini aplikasi yang dibahas dalam buku ini masih bisa didownload dalam bentuk shareware, melalui alamat: http://inventor.gapura.web.id

​

Status buku: habis

​

bottom of page